- Back to Home »
- INDIVIDU, KEUARGA, DAN MASYARAKAT
Posted by : Unknown
Thursday, October 10, 2013
Latar belakang
Individu hidup tumbuh dan berkembang dalam keluarga. Keluarga sendiri
hidup di antara masyarakat. Itulah alur dari individu. Individu mungkin dapat
di artikan sebagai diri sendiri, atau mandiri. Tetapi nyatanya individu tidak
dapat tumbuh jika tidak memiliki keluarga. Dan bahkan kelarga tidak akan
bertahan tanpa adanya Masyarakat
Masalah
Individu sendiri akan merasa tertekan apabila memiliki masalah di
keluarga dan masyarakat, sehingga banyak sekali individu individu yangyang
menyimpang dan mencari keluarga baru diluar sana yang lebih mengerti akan
kebutuhan dirinya. Makna keluarga sendiri adalah sebagai rumah. Rumah dimana
tempat kita kembali, seberapa jauh kita berjalan, kita akan kembali ke rumah
Penyelesaian
Jika rumah adalah tempat kembali maka carilah rumah yang berkualitas dan
nyaman. Sama seperti halnya keluarga. Ketika kita sedang jauh dari keluarga
kita, buat keluarga baru untuk menggantikan keberadaan mereka sehingga tidak
ada individu yang merasa sendirian.